TK Ngemplak 04 berdiri sejak tahun 1986 yang dahulu pembelajarannya menempati rumah penduduk dengan berpindah-pindah . TK Ngemplak 04 lembaga yang dikelola oleh Yayasan Dharma Wanita, tetapi mulai tahun 1998 pengelolaannya diganti dari Pemerintah Desa, dengan ijin operasional dari Dinas Pendidikan dan Olah Raga Kabupaten Karanganyar. Kemudian TK Ngemplak 04 di buatkan gedung di dukuh Genjahan 1 ruangan kelas dengan jumlah guru 2 orang.
A. ALAMAT
Taman Kanak-kanak Ngemplak
04
beralamat di :
Dusun :
Genjahan RT 03 RW 01 Ngemplak
Kecamatan : Karangpandan
Kabupaten : Karanganyar
No. Telp : 087836497322
Kecamatan : Karangpandan
Kabupaten : Karanganyar
No. Telp : 087836497322
B. PROGRAM LAYANAN
1. Layanan Program : 6 x dalam seminggu @ 5 jam pembelajaran
C. DATA ADMINISTRASI
1. No Ijin Operasional : 421.1/309 TAHUN 2018 Tertanggal 30 Mei 2018
2. SK Kemenkumham : AHU-0005027.AH.01.04 Tahun 2016
2. SK Kemenkumham : AHU-0005027.AH.01.04 Tahun 2016
3. NPSN : 20348896
D. MEDIA SOSIAL
Email : tkngemplak04@gmail.com
Website : http://tkngemplak04krpd.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar